Laporan Membaca III
Resensi Buku Teori Perkembangan Peserta Didik Identitas Buku Judu Buku : Teori Perkembangan Peserta Didik Penulis : Dr. H. Oding Supriadi, M.Pd. Editor : Dr. H. Undang Ruslan Wahyudin,M.M.,M.Pd. Sampul & Layout : Omah Desain ISBN : 978-602-5452-88-8 Penerbit : LaksBang PRESSindo, Yogyakarta Tahun terbit : Desember 2009 Jumlah halaman : X + 245 Halaman Jenis cover : Soft Cover Isi Buku Psikologi perkembangan merupakan cabang dari psikologi. Secara etimologi, psikologi ( psychology ) berasal dari bahasa Yunani dari kata psycho yang berarti roh, jiwa ( day...